Daftar Tag 0

GELORAKAN TERUS SPIRIT SETARA DAN BERSAUDARA ANAK DAN REMAJA GPM  (Bersama Anak dan Remaja GPM Klasis Ternate)
GELORAKAN TERUS SPIRIT SETARA DAN BERSAUDARA ANAK DAN REMAJA GPM (Bersama Anak dan Remaja GPM Klasis Ternate)
Media Center / 04 Juli 2024 / 1030x

Anak dan Remaja Klasis GPM Ternate telah selesai mengikuti Kegiatan Bakudapa Anak dan Remaja Gereja Protestan Maluku (GPM) di Klasis Masohi, 26 Juni-1 Juli 2024. Mereka kelihatan gembira dan bersemangat saat menjumpai mereka di Karang Panjang Ambon beberapa menit sebelum mereka kembali ke kaki Gunung Gamalama Ternate (Kamis, 4 Juli 2024). “Kita setara dan bersaudara di atas dasar Kasih Tuhan” anak-anak ini bernyanyi disertai gerak dan senyum, sebelum kami berdoa dalam lingkaran kesetaraan. “Ling

GPM DAN UNPATTI SEPAKAT MEMBINA DAN MENGEMBANGKAN KARAKTER VOKASI SISWA DI BIDANG MIG
GPM DAN UNPATTI SEPAKAT MEMBINA DAN MENGEMBANGKAN KARAKTER VOKASI SISWA DI BIDANG MIG
Media Center / 04 Juli 2024 / 468x

Langkah serius Gereja Protestan Maluku (GPM) untuk membina dan mengembangkan Pendidikan vokasi kian melaju. Penyelenggaraan Pendidikan Vokasi khususnya di bidang pertambangan dan energi telah dipusatkan di Seram Bagian Barat (Piru) dengan mengakses layanan program studi baru di SMK Kristen Piru.

Bakumpul Lintas Iman, Klasis GPM Pulau Ambon dan Remaja Muslim Pohon Mangga
Bakumpul Lintas Iman, Klasis GPM Pulau Ambon dan Remaja Muslim Pohon Mangga
Jessy Matulessy / 02 Juli 2024 / 514x

Dalam rangka mempererat hubungan toleransi, Klasis Pulau Ambon kembali melaksanakan kegiatan Remaja Bakumpul Lintas Iman (Rebali), yang mempertemukan remaja kristen dari Klasis Pulau Ambon jemaat GPM Nehemia, Pniel, Bethesda dan Amahusu bersama remaja muslim pohon manga dengan tema “Piara Hidop Orang Sodara, Biar Beda Tapi Baku Sayang”. Kegiatan berlangsung dari tanggal 2-4 Juli, di gedung aula Museum Siwalima, Selasa (2/7).

36 Proposal Ide Cerita Siap Berkompetisi
36 Proposal Ide Cerita Siap Berkompetisi
Media Center / 01 Juli 2024 / 983x

Tepat dengan berlalunya Bulan Juni 2024 semalam pada pukul 23.00 WIB, berakhir pula Last Submission Proposal Ide Cerita pada Festival Film Pendek yang diadakan oleh Anti Corruption Film Festival (ACFFest) KPK RI bersama PB AMGPM. L

Penutupan Badar GPM Tahun 2024 dan Syukur HUT ke 41 Klasis GPM Masohi
Penutupan Badar GPM Tahun 2024 dan Syukur HUT ke 41 Klasis GPM Masohi
Jessy Matulessy / 01 Juli 2024 / 687x

Minggu (30/6), Bakudapa anak dan remaja (Badar) Lintas Agama Sinode GPM tahun 2024 ditutup meriah dengan penampilan pentas seni serta pentas karya anak dan remaja sebagai hasil dari kelas workshop yang mereka ikuti. Ini merupakan penanda akhir dari seluruh rangkaian kegiatan Bakudapa Anak dan Remaja Lintas Agama.

SEBUAH RELFEKSI KECIL TENTANG PENDETA JOHN TITALEY
SEBUAH RELFEKSI KECIL TENTANG PENDETA JOHN TITALEY
Media Center / 29 Juni 2024 / 3652x

Walau saya bukan murid langsung dari Pdt Prof John Titaley, D.Th (selanjutnya, JT), tetapi saya mengagumi dan terus belajar dari jauh dan diam-diam dari sosok yang cerdas, sederhana dan rendah hati ini. Saya mengenal nama dan gagasannya dari teman-teman yang pernah belajar langsung darinya, diantaranya duo sahabat Pdt Elifas Maspaitella