Daftar Berita Sinode

AMGPM dan KPK RI Berkolaborasi Adakan Festival Film Pendek 2024
AMGPM dan KPK RI Berkolaborasi Adakan Festival Film Pendek 2024
Media Center / 29 April 2024 / 1736x

Setelah sukses menggelar Fesfip AMGPM dua tahun sebelumnya, maka kembali Fesfip AMGPM 2024 akan digelar. Tahun ini, AMGPM berkolaborasi dengan Anti Corruption Film Festival (Acffest). Acffest merupakan salah satu divisi yang dimiliki oleh KPK RI untuk meningkatkan peran serta masyarakat untuk terlibat bersama dalam sosialisasi dan kampanye (soskam) anti korupsi.

Penggerak Perdamaian Itu “Pergi”
Penggerak Perdamaian Itu “Pergi”
Media Center / 28 April 2024 / 2083x

“beliau adalah Pastor yang fasih dalam wacana dan praksis Teologi Religionum juga penggerak Gerakan Perdamaian Maluku” ungkap Ketua Sinode GPM, Pdt. Elifas Tomix Maspaitella sesaat saya mengirimkan beberapa gambar dan menceritakan antusias ribuan warga kota Saumlaki yang membentuk “Pagar Hidup” menyambut iring-iringan Jenazah Wakil Uskup Wilayah Kepulauan Tanimbar dan Maluku Barat Daya, Alm. Pastor Januarius Oratmangun.

Pemberian Dana THT Pensiunan GPM
Pemberian Dana THT Pensiunan GPM
Jessy Matulessy / 26 April 2024 / 533x

Hari ini, Jumat (26/4) dalam kebaktian kunci usbu kantor Sinode GPM, telah diberikan Tunjangan Hari Tua (THT) kepada 10 Pegawai Organik GPM yang telah memasuki masa pensiun atau purna bakti. Kebaktian di pimpin oleh Pendeta Kritsno Saptenno, M.Si.Teol, yang juga pada hari ini buka kerja di Kantor Sinode sebagai Pegawai Organik.

Membina Pemahaman Warga Gereja Jemaat GPM Kategorial TNI AL Mahanaim Melaksanakan Sosialisasi DKG
Membina Pemahaman Warga Gereja Jemaat GPM Kategorial TNI AL Mahanaim Melaksanakan Sosialisasi DKG
Media Center / 25 April 2024 / 1857x

Ditengah berbagai dinamika pelayanan Jemaat GPM Katagorial TNI-AL Mahanaim melakukan proses pembinaan pemahaman warga gereja dengan menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Dokumen Keesaan Gereja (DKG) 2019-2924.

Pemekaran Jemaat GPM Debu-Wambasalahin dan Pelembagaan Jemaat GPM Wambasalahin
Pemekaran Jemaat GPM Debu-Wambasalahin dan Pelembagaan Jemaat GPM Wambasalahin
Jessy Matulessy / 22 April 2024 / 1431x

Minggu, 21 April 2024, telah dilakukan Pemekaran Jemaat GPM Debu-Wambasalahin dan Pelembagaan jemaat GPM Wambasalahin.

JEMAAT SAVANA JAYA RESMI DILEMBAGAKAN KEMBALI
JEMAAT SAVANA JAYA RESMI DILEMBAGAKAN KEMBALI
Rido Leleury / 22 April 2024 / 1189x

Minggu (21/4) adalah moment penuh syukur bagi warga GPM yang berdomisili di desa Savana Jaya, Kecamatan Waeapo, Kab. Buru. Moment yang selama ini dinantikan untuk menjadi jemaat yang mandiri kini terpenuhi sudah. Jemaat Savana Jaya resmi dilembagakan kembali menjadi jemaat yang mandiri dalam kebaktian Minggu 21 April 2024 yang bertempat di Gedung Gereja Rehoboth, Savana Jaya.