MPH Sinode
Global Administrator
Temu Raya Pengasuh Gereja Protestan Maluku (GPM) yang dilaksanakan di Jemaat GPM Tuhaha, Klasis Pp. Lease, sejak 16 September telah berakhir hari ini (20/9). Sebanyak 442 peserta yang berasal dari 34 Klasis GPM, diakomodasikan di Jemaat-jemaat di Pulau Saparua.
Karena itu, mintalah selalu perlindungan dari Tuhan karena hanya kepada Tuhanlah kita dapat bersandar menghadapi godaan iblis dan bujuk rayunya. Kita pun akan mampu dalam menghadapi berbagai persoalan hidup, bahkan yang terberat sekalipun.
Orang yang setia membaca, mendengar, merenungkan lalu melakukan Firman Tuhan akan diarahkan untuk menjalani hidup dengan baik dan benar.
Bila ingin mengalahkan rasa takut, kita harus punya iman yang teguh dan rasa percaya yang penuh kepada Tuhan dan tidak mengandalkan kekuatan sendiri.Yakinlah, dalam tinggal tenang dan tetap percaya terletak kekuatan kita.
Wujudnyatakanlah dalam hari-hari hidup lewat sikap dan perbuatan yang berkenan kepada-Nya. Ingatlah, jauhi hidup yang menentang kebenaran adalah bukti iman kita yang nyata.
Tetaplah mantapkan hati kita untuk terus beriman kepada Tuhan Yesus Kristus sumber sukacita dan damai.