Daftar Artikel

PELAKSANAAN UJIAN SEKOLAH SMA KRISTEN PASSO TAHUN PELAJARAN 2023/2024
PELAKSANAAN UJIAN SEKOLAH SMA KRISTEN PASSO TAHUN PELAJARAN 2023/2024
Media Center / 04 Maret 2024 / 1091x

Pelaksanakan Ujian Sekolah berbasis Komputerdi SMA Kristen Passoberlangsung dari tanggal 4 - 9 Maret 2024, yang terdiri dari dua sesi, sesi I dari jam 07.30 s/d 12.00 WIT dan dilanjutkan dengan sesi II dari jam 12.30 s/d 15.00 Wit, Senin (4/3).

SMA Kristen Passo BerJemaat
SMA Kristen Passo BerJemaat
Media Center / 04 Maret 2024 / 473x

Hari ini, Minggu 3 Maret 2024 47 Siswa kelas X dan XI mengisi waktu libur masa ujian dan awal puasa dengan tinggal bersama umat dan pelayan di 30 jemaat se-Klasis Pulau Ambon Timur.

5 Hari Meramu Rasa; Panggilan Dan Komitmen Berjalan Bersama Kegiatan Pembekalan Dan Pembinaan Pendeta Baru Gereja Protestan Maluku
5 Hari Meramu Rasa; Panggilan Dan Komitmen Berjalan Bersama Kegiatan Pembekalan Dan Pembinaan Pendeta Baru Gereja Protestan Maluku
Media Center / 04 Maret 2024 / 884x

Untuk pertama kalinya Gereja Protestan Maluku (GPM) melalui bagian Personalia melakukan kegiatan pembekalan dan pembinaan bagi ke-165 pendeta baru dalam tahapanmempersiapkan diri untuk diutus ke jemaat-jemaat sebagai tugaspokok panggilan dan komitmen menjadi seorang pelayan dalamlingkup GPM. Kegiatan yang berlangsung selama lima haripenuh, terhitung sejak tanggal 26 Februari – 01 Maret 2024. Agenda ini merupakan sebuah ‘oase’ bagi para pendeta baruyang memang perlu sekali dibekali dengan penge

Sidang ke 48 Klasis GPM Kota Ambon Resmi Digelar
Sidang ke 48 Klasis GPM Kota Ambon Resmi Digelar
Jessy Matulessy / 03 Maret 2024 / 2252x

Telah berlangsung Sidang ke 48 Klasis GPM Kota Ambon pada Minggu 3 Maret 2024 dengan Sub Tema “Bersama-sama meningkatkan kualitas hidup sebagai wujud bertumbuhnya keluarga Allah”. Kali ini, Jemaat GPM Silo dipercayakan sebagai tuan rumah pelaksana. Kebaktian berlangsung di gedung gereja Silo dan dilayani oleh Pendeta Prof. J. Chr. Ruhulessin, M.Si.

Pembinaan Bagi 165 Pendeta Baru GPM
Pembinaan Bagi 165 Pendeta Baru GPM
Media Center / 02 Maret 2024 / 2138x

Mengawali minggu keempat di bulan Februari, Sinode GPM melalui bagian Personalia menyelenggarakan kegiatan pembinaan kepada 165 Pendeta yang baru saja ditahbiskan pada Desember 2023, Januari 2024, dan Februari 2024.

KURSUS TEOLOGI DASAR 10
KURSUS TEOLOGI DASAR 10
Media Center / 29 Februari 2024 / 309x

KURSUS TEOLOGI DASAR 10

JKLPK dan Sinode GPM Resmi Tandatangani MoU Untuk Advokasi Lingkungan Hidup Dan Hak Ulayat Masyarakat
JKLPK dan Sinode GPM Resmi Tandatangani MoU Untuk Advokasi Lingkungan Hidup Dan Hak Ulayat Masyarakat
Jessy Matulessy / 29 Februari 2024 / 411x

Hari ini, Kamis (29/2) Sinode GPM telah melaksanakan MoU bersama dengan Jaringan Kerja Lembaga Pelayanan Kristen (JKLPK) Jakarta, yang berlangsung di kantor Sinode GPM. Kedatangan JKLPK disambut baik oleh Ketua Sinode GPM, Pendeta E. T. Maspaitella bersama dengan Sekretaris Umum MPH Sinode GPM Pendeta S. I. Sapulette.

SULTAN TIDORE BERSAMA MPH SINODE GPM MENANAM PALA DI SOFIFI
SULTAN TIDORE BERSAMA MPH SINODE GPM MENANAM PALA DI SOFIFI
Media Center / 26 Februari 2024 / 1563x

Seperti diketahui lahan ini diperoleh GPM sebagai hasil tukar guling dengan tanah milik gereja di Soasiu, Tidore, yang pernah dilanda konflik tahun 1999. Sebab itu, lahan ini merupakan wujud dari ikatan historik GPM dengan kesultanan Tidore sejak dahulu, dimana sebagian besar soa Tobaru, merupakan warga gereja GPM.